Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT. Bernofarm Pharmaceutical | SMK-S1 Segala Jurusan

Lowongan Kerja PT Bernofarm Pharmaceutical. Informasi lowongan kerja bulan September 2020 ada banyak kategori lowongan yang bisa anda lamar mulai dari lowongan kerja SMA SMK terbaru, hingga lowongan kerja S1. Informasi lowongan yang valid, bersumber dari HRD, situs resmi atau sosial media perusahaan yang berkaitan, dan tidak ada pungut biaya biaya apapun.

Lowongan Kerja PT Bernofarm Pharmaceutical – September 2020

Seiring dengan program tumbuh kembang pemerintah untuk kesehatan nasional kepada masyarakat Indonesia, PT. Bernofarm menyadari bahwa kesehatan menjadi salah satu faktor terpenting dalam meningkatkan kesejahteraan dan membangun produktivitas nasional. Untuk mengikuti program pemerintah, Bernofarm terus berinovasi untuk memberikan yang terbaik bagi kesehatan masyarakat Indonesia.

Bernofarm memulai bisnisnya pada tanggal 13 Maret 1971. Perusahaan ini telah berubah dari perusahaan berorientasi keluarga sederhana yang mempekerjakan 20 orang menjadi perusahaan milik swasta yang dikelola oleh sekelompok profesional pekerja inovatif dan cerdas dari sisi manufaktur, pendukung, dan pemasaran 3800 karyawan yang berkomitmen untuk mencapai visi perusahaan. Berikut kualifikasi Lowongan Kerja PT Bernofarm Pharmaceutical.


 

1. Kepala Bagian PPIC (Kode: LI_SEC.PPIC)

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Segala Jurusan
  • Usia 25 – 40 Tahun
  • Berpengalaman di bidang PPIC minimal 2 tahun
  • Memiliki kemampuan analisa berpikir yang baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Program & Sistem)
  • Bisa mengoperasikan excel dengan baik
  • Terbiasa dengan perubahan jadwal
  • Terbiasa dengan deadline
  • Bersedia turun untuk pengecekan real laporan
  • Jujur dan bertanggung jawab

 

2. PPIC STAFF (Kode: LI_PPIC)

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Segala Jurusan
  • Usia 25 – 40 tahun
  • Berpengalaman di bidang PPIC minimal  tahun
  • Memiliki kemampuan analisa berpikir yang baik
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Program & Sistem)
  • Bisa mengoperasikan excel dengan baik
  • Terbiasa dengan perubahan jadwal
  • Terbiasa dengan deadline
  • Bersedia turun untuk pengecekan real laporan
  • Jujur dan bertanggung jawab

 

3. Admin Gudang (Kode: LI_Admin Gudang)

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal SMK atau Sederajat
  • Usia 23 – 30 tahun
  • Cermat dan teliti
  • Menyukai pekerjaan yang berhubungan dengan angka
  • Terbiasa membuat laporan
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Program & Sistem)
  • Bisa mengoperasikan excel dengan baik
  • Jujur dan bertanggung jawab

 

4. Admin Sales (Kode: LI_Admin Sales)

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal SMK atau Sederajat
  • Usia 23 – 30 tahun
  • Kemampuan komunikasi, negoisasi dan dealing yang baik dengan customer
  • Kemampuan komunikasi yang baik dengan tim dan divisi lain
  • Cermat dan teliti
  • Menyukai pekerjaan yang berhubungan dengan angka
  • Terbiasa membuat laporan
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Program & Sistem)
  • Bisa mengoperasikan excel dengan baik
  • Jujur dan bertanggung jawab

Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirimkan CV terbaru anda melalui email ke:

hrd.surabaya@bernofarm.com

Subject email:  (LI_KODE POSISI)

Paling lambat 30 September 2020
Segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun

DISCLAIMERS! melamar kerja di cakapinterview.com tidak dipungut biaya apapun

Join channel Telegram cakapinterview.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Latest news

error: Content is protected !!