Lowongan Kerja

Lowongan Kerja BUMN PT Nindya Karya (Persero)

Lowongan Kerja BUMN. Cakapinterview.com adalah portal informasi lowongan kerja ter-uptodate dan terpercaya yang telah berdiri sejak tahun 2016. Dalam perjalanannya telah banyak perubahan yang dilakukan demi memberikan informasi lowongan kerja teraktual bagi para jobseekers diseluruh Indonesia. Setiap lowongan kerja telah difilter sedemikian rupa sehingga dapat meminimalisir informasi lowongan kerja palsu yang berujung pada penipuan.

Lowongan Kerja BUMN Terbaru PT Nindya Karya (Persero) Juni 2020

PT Nindya Karya (Persero) adalah sebuah perusahaan konstruksi dengan kepemilikan saham dipegang oleh Negara Republik Indonesia dan PT PPA (Persero). Selain menjalankan usaha bidang konstruksi, Perseroan juga menjalankan usaha dalam bidang Engineering, Procurement, Construction (EPC) dan investasi.

Lowongan Kerja BUMN. Dalam rangka memenuhi kebutuhan tenaga terampil untuk penempatan di proyek EPC, saat PT Nindya Karya (Persero) membuka kesempatan karir dengan posisi dan kriteria calon peserta sebagai berikut:

Bagian Humas (Design & publikasi) Kode: 05HS

Persyaratan:

  • Usia maksimal 28 tahun.
  • Pendidikan D3 / S1, diutamakan Jurusan Komunikasi / Broadcasting / Jurnalistik / Desain Komunikasi Visual.
  • Memiliki pengalaman sebagai Desainer Grafis dan Video Grafis.
  • Memiliki kemampuan Bahasa Inggris.
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan komputer (Word, Excel, Power Point, Photoshop, Adobe Illustrator. Adobe After Effect, Adobe Premiere, Adobe Indesign dan aplikasi olah data atau olah desain lainnya).
  • Memiliki kemampuan dalam membuat presentasi dan penyajian data lainnya.
  • Memiliki kemampuan dalam handling media cetak dan elektronik serta media online lainnya.
  • Memiliki keterampilan dalam mengelola multimedia.
  • Memiliki kemampuan dalam membuat desain.
  • Memiliki keterampilan dalam photography dan videography.
  • Memiliki kemampuan mencari dan membuat artikel pemberitaan.
  • Memiliki kemampuan dalam membina relationship.
  • Mampu bekerja dibawah tekanan.
  • Memiliki motivasi dan kreativitas yang tinggi.
  • Memiliki kemampuan bekerja dalam tim.

Bagi Pelamar yang memenuhi kualifikasi di atas, dapat mengirimkan surat lamaran dengan melampirkan dokumen dibawah ini :

  • Curriculum Vitae (CV).
  • Daftar Riwayat Hidup.
  • Daftar Riwayat Karir.
  • Portofolio.
  • KTP / Identitas diri yang masih berlaku.
  • Pas foto ukuran 4×6 latar berwarna biru.
  • Ijazah dan Transkrip nilai terakhir.
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (dapat menyusul).
  • Surat Keterangan Sehat (dapat menyusul).

Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, Seluruh dokumen persyaratan dikirim dalam format PDF (tanpa ekstrasi file) melalui email recruitment@nindyakarya.co.id

Dengan format : Nama Lengkap_Pendidikan Terakhir_Kode Lowongan diatas.
Pengiriman berkas lamaran paling lambat pada tanggal 21 Juni 2020.

DISCLAIMERS! melamar kerja di cakapinterview.com tidak dipungut biaya apapun

Join channel Telegram cakapinterview.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Latest news

error: Content is protected !!