PT Bakti Pertiwi Nusantara (BPN) adalah perusahaan yang berfokus pada sektor pertambangan, khususnya produksi dan ekspor bijih nikel. Berkantor di Halmahera Tengah, Maluku Utara, perusahaan ini memiliki konsesi lahan tambang seluas 1.232 hektar dan memegang izin usaha produksi (IUP) yang berlaku hingga tahun 2038.
PT Bakti Pertiwi Nusantara adalah pemain strategis dalam industri tambang nikel di Indonesia, dengan operasi yang berpusat di Halmahera dan fokus pada ekspor ke pasar Asia. Sebagai bagian dari grup BUMANIK, perusahaan ini menyediakan solusi pasokan bahan baku untuk memenuhi kebutuhan global, sambil menjaga keberlanjutan lingkungan dan memenuhi standar industri
Lowongan Kerja PT Bakti Pertiwi Nusantara (BPN)
Berikut ini ada PT Bakti Pertiwi Nusantara (BPN) yang sedang membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi dan kualifikasi simak dibawah ini:
1. Foreman Survey
2. Foreman Mine Plan Engineer
3. Foreman Operation
4. Foreman Stockpile & Shipping
5. Foreman Enviro
6. Foreman Safety
7. Foreman HR
8. Foreman GA
9. Foreman Comdev & GR
10. Foreman Mekanik & Elektrik
11. Foreman IT
12. Foreman Logistik
13. Foreman Finance
14. Foreman GC
15. Foreman Preparasi
Kualifikasi umum:
- Pendidikan Minimal:
- S1 Teknik Geodesi/Geomatika/Tambang/SMK Survey Pertambangan (Posisi 1).
- S1 Teknik Geodesi/Geomatika/Tambang (Posisi 2-3).
- S1 Teknik Geologi (Posisi 6).
- S1/D3/Umum/K3 (Posisi 7-8).
- S1/D3/Umum (Posisi 9-11).
- S1 Elektro/SMK Mesin (Posisi 12).
- S1 Teknik Informatika (Posisi 13).
- S1 Umum (Posisi 14).
- S1 Akuntansi, Finance, Umum (Posisi 15).
- S1 Teknik Geologi/SMK Geologi/Pertambangan (Posisi 16-17).
- Fresh Graduate are welcome (diutamakan).
- Mampu bekerja secara tim dan individu, memiliki jiwa kepemimpinan, interpersonal yang kuat, serta kepribadian yang positif.
- Lokasi kerja di Halmahera Tengah dengan sistem roster.
Simak Juga : Lowongan SMA/SMK Sederajat Semua Jurusan Posisi Lainnya
Cara Melamar:
Jika Anda salah satu kriteria yang ada di kualifikasi lowongan ini, silahkan mendaftar secara online:
hr.hjt@bpn-mining.com
Subject : Posisi yang dilamar-Nama
Pendaftaran paling lambat 20 Desember 2024
*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru