Program Rekrut Fresh Graduate Telkom Indonesia 2021

Lowongan Kerja BUMN PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk

Program Rekrut Fresh Graduate Telkom Indonesia 2021 – PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang jasa layanan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) dan jaringan telekomunikasi di Indonesia. 

Persaingan dalam dunia kerja memang sangat ketat, kamu bayangkan dari banyak lulusan universitas atau sekolah dalam negeri yang berlomba-lomba mendapatkan pekerjaan, dan ini bukan hal yang baru, ini terjadi pada setiap tahun. Maka dari itu penting sekali untuk menjadi salah satu calon kandidat yang dicari oleh perusahaan, ini bukan berati anda harus dari lulusan universitas/sekolah negeri atau IPK tinggi.

Setiap perusahaan selalu membutuhkan calon karyawan berkualitas yang mampu bekerja maksimal sesuai job desknya, yang bisa di ajak bekerja sama dalam membangun visi dan misi perusahaan untuk kedepannya. Jadi persiapakan dalam membuat CV atau Cover letter yang benar-benar menggambarkan siapa diri anda, tunjukan bahwa anda orang yang siap bekerja dan bisa dipercaya untuk menjalankan tugas pekerjaan yang diberikan perusahaan.

Proses atau tahapan rekrutmen dan seleksi calon karyawan pada umumnya dilakukan secara bertahap yang nantinya HRD ingin mendapatkan calon karyawan yang terbaik. Mungkin Anda masih belum tau apa saja tahapannya, pada umumnya yaitu: pertama tahapan Screening CV atau seleksi Administrasi Berkas, lalu kedua Wawancara HRD, interview HRD, Wawancara dengan User, dan Tes Psikotes.

Program Rekrut Fresh Graduate Telkom Indonesia 2021

Tertarik dengan Program Rekrut Fresh Graduate Telkom Indonesia 2021? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:


1. ACCESS NETWORK OPERATION & MAINTENANCE

  • ACCESS NETWORK OPERATION & MAINTENANCE adalah Pekerjaan terkait dengan pengelolaan Access Data Inventory (input, verifikasi, dan validasi), serta pengoperasian, pemeliharaan, toubleshooting, dan pengoptimalan performance dari CPE/NTE, Home Broadband Wiring, FTTH, Fiber Termination Management, GPN/XGPON, Wifi, BSS 2G/3G/4G /5G, IP Radio Access, dan MSAN/MSOAN

2. TRANSPORT AND CORE NETWORK OPERATION & MAINTENANCE

  • TRANSPORT AND CORE NETWORK OPERATION & MAINTENANCE adalah Pekerjaan terkait dengan pengoperasian, pemeliharaan, troubleshooting, dan pengoptimalan performance dari Metro Ethernet, Terresterial Optical Transport Network, Terrestrial Optical Fiber Transport Network (outside plant), Submarine Optical Fiber Transport Network (outside plant), Satellite Space Craft Control, Satellite Networking, IP Radio, Evolved Packet Core, IP Core Network, dan Network Management System (NMS) serta pengelolaan network measurement, optical transport network management system, evolved packet core dan repairing telecommunication system & equipment

3. SERVICE BROADBAND & VIDEO PLATFORM DESIGN & PLANNING

  • SERVICE BROADBAND & VIDEO PLATFORM DESIGN & PLANNING adalah Pekerjaan terkait dengan pengoperasian, pemeliharaan, evaluasi, analisis, integrasi, dan menyusun kebijakan terkait pengelolaan Telecommunication Application Service, IP Broadband Service Platform, Video Platform, IP Broadband Service, serta pengelolaan Voice, Data, Video & Multimedia Service, telecommunication assurance, uji petik aspek teknik perangkat, integrasi dan pengujian komponen jaringan dalam sistem komunikasi, melakukan instalasi, pengujian, decommissioning sistem telekomunikasi sesuai prosedur yang ditetapkan, pengelolaan trafik, managed service, dan pengoperasian sera pengelolaan user dan aplikasi OSS/BSS

4. SALES OPERATION & MANAGEMENT

  • SALES OPERATION & MANAGEMENT adalah Pekerjaan terkait dengan sales strategy & policy dan sales implementation

5. CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT

  • CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT adalah Pekerjaan terkair dengan perencangaan hubungan pelanggan dengan perusahaan melalui multi touch points, sistem analitik pelanggan, dan digital customer experience

6. CUSTOMER SERVICE OPERATIONS

  • CUSTOMER SERVICE OPERATIONS Pekerjaan yang terkait dengan implementasi customer smart care, implementasi channel yang digunakan untuk mendekatkan produk ke pelanggan, serta implementasi mekanisme konsep collection & payment service terhadap pelanggan

Kualifikasi :

  • Warga Negara Indonesia
  • Telah menyelesaikan masa studi dengan melampirkan Ijazah atau Surat Keterangan Lulus (SKL)
  • Batas usia per 1 Maret 2021 :
  • Fresh Graduate
    • S1: belum berusia 24 tahun
    • S2: belum berusia 27 tahun
  • Experience (memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun)
    • S1: belum berusia 27 tahun
    • S2: belum berusia 30 tahun
  • Bersedia menjalani masa ikatan dinas
  • Bersedia ditempatkan di lokasi penempatan pilihan dengan batasan pergerakan karir hingga Band Posisi 4 masih berada dalam lokasi penempatan yang sama (first/entry level adalah Band Posisi 6

Lokasi Penempatan :

  • Sumatera
  • Kep. Nusa Tenggara
  • Kalimantan
  • Sulawesi, Kep. Maluku dan Papua

Simak Juga : Lowongan Kerja BUMN Lainnya


Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan daftar online ke link berikut ini:

DAFTAR

Pendafatran dibuka mulai 22 Februari 2021 – 5 Maret 2021
Segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun !!!

Tinggalkan Balasan

error: Content is protected !!