Officer Development Program BNI – PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BNI) merupakan Bank BUMN (Badan Usaha Milik Negara) pertama yang menjadi perusahaan publik setelah mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya pada tahun 1996.
Siapa sih yang tidak mau cepat di dapat panggilan interview, apalagi sudah ratusan surat lamaran kerja yang dikirim. Ini sesungguhnya pekerjaan yang gampang-gampang susah. Mengapa begitu? Karena sesungguhnya saat membuat CV (CurriculumVitae) atau bahasa mudahnya riwayat hidup itu seperti anda membuat produk untuk dijual. CV yang anda buat haruslah sesuatu yang unik, kreatif dan menarik pengemasan informasinya supaya cepat di lirik oleh Recruiter atau HRD.
Dalam proses melamar kerja CV merupakan hal yang sangat penting, melalui Curriculum Vitae atau CV inilah anda bisa memberikan informasi pribadi, dan menjelaskan secara singkat kepada HRD atau perekrut siapa diri anda, apa latar belakang pendidikan anda.
Hal penting yang perlu anda perhatikan dalam membuat CV: Pertama Personal Info seperti Nama, Alamat Domsili, Nomor Telepon, Email, Usia, Tinggi Badan (Sosial Media jika ada). Kedua Deskripsi, Jelaskan secara singkat Siapa kamu? Apa pencapaianmu?. Ketiga Pengalaman, Walaupun hanya sebatas magang bisa kamu cantumkan. Keempat Jabatan, Nama Perusahaan, Bulan & tahun mulai bergabung. dan Kelima Pendidikan, Nama Universitas/Sekolah, Bulan/Tahun Pendidikan & Kelulusan, Jurusan yang diambil, Nilai IPK / UN. Dan jangan lupan Cantumakn apa saja keahlian yang anda miliki.
Officer Development Program Data Scientist BNI
PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
Tertarik bekerja di Bank BNI ? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas pendukung lamaran lainnya. Simak kualifikasi dibawah ini:
Officer Development Program – Data Scientist
Main Responsibilities:
- As a Data Scientist, you will formulate approaches to solve problems using well-defined algorithms and data sources. You will incorporate an understanding of product functionality and customer perspective to provide context for those problems. You will use data exploration techniques to discover new questions or opportunities within your problem area and propose applicability and limitations of the data. Successful Data Scientists will interpret the results of their analysis, validate their approach, and learn to monitor, analyze, and iterate to continuously improve.
Requirements:
- S1 / S2 from reputable universities with relevant field of studies:
- Information Technology
- Informatics
- Computer Science
- Engineering
- Data Science
- Mathematics
- Physics
- Statistics
- Big Data
- Analytics
- Possess basic knowledge and understanding about:
- Machine Learning
- Data Visualization
- Big Data
- Proficient in using one on more programming / scripting language such as Python or R
- Experience on handling project or coursework using large data systems on SQL or Hadoop is strongly preferred
- Proficient in English (proven by TOEFL/IELTS valid certification from authorized institution)
- Maximum 26 years old for S1 and 28 years of old for S2
- Current status is not married and willing to not get married during program (1 year)
- No direct (nuclear) family currently working as an active employee of BNI
Simak juga: Lowongan Kerja di Bank Posisi Lainnya
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan mendaftar secara online:
Segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun