Lowongan Kerja Safety Man PT Nindya Karya (Persero) – PT Nindya Karya (Persero) adalah perusahaan BUMN konstruksi yang menjalankan bidang Jasa Konstruksi, Engineering Procurement Construction (EPC) dan Investasi. Perusahaan senantiasa meningkatkan kinerja di masa yang akan datang dan memberikan kontribusi bagi pembangunan dan perekonomian negara.
Era globalisasi membuat zaman berubah begitu cepat, sehingga menyebabkan munculnya sejumlah profesi baru. Meskipun banyak profesi yang ada di dunia kerja, anak muda zaman sekarang cenderung memilih pekerjaan favorit di bidang yang disukainya.
Bidang pekerjaan yang disukai tersebut bisa menjadi ladang generasi muda milenial saat ini yang rata-rata sudah tanggap teknologi. Apakah Anda penasaran apa yang menjadi pilihan anak muda di era digital ini? Mari simak uraian lengkapnya di bawah ini. Jika Anda adalah fresh graduate, maka wajar saja jika masih bingung ingin bekerja di bidang apa. Anda tentu saja sibuk mencari tahu jenis pekerjaan favorit pilihan masyarakat di era teknologi ini. Untuk penjelasan lebih lanjut mengenai profesi apa saja yang paling diminati pada tahun 2021.
Posisi pekerjaan yang banyak di minati di tahun 2020 hingga tahun 2021 diantaranya; Bidang Keuangan, Perbankan, Administrasi, Aparatur Negara (PNS), Marketing, Tenaga Pengajar, Teknik, Entertainer, Jurnalis, Bidang IT, Industri Kreatif. Zaman sekarang, perkembangan teknologi begitu pesat, sehingga membuat daya saing masyarakat semakin ketat. Dari sekian banyak profesi di atas, Anda perlu tahu sejumlah pekerjaan favorit orang-orang di era globalisasi ini.
Lowongan Kerja BUMN PT Nindya Karya (Persero)
Tertarik dengan Lowongan Kerja Safety Man PT Nindya Karya (Persero)? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:
SAFETY MAN
Kualifikasi :
- Laki-laki
- Pendidikan minimal SMA/Sederajat
- Usia maksimal 35 tahun pada tahun 2021
- Bersedia bekerja di lapangan
- Mampu bekerjasama dengan Tim
- Mampu bekerja di bawah tekanan dan overtime
- Memiliki sertifikat Operator K3
- Bisa mengendari mobil dan memiliki SIM A
Persyaratan Administrasi :
- Surat lamaran kerja
- Daftar riwayat hidup
- Fotocopy Ijazah terakhir
- Fotocopy KTP Bontang
- Fotocopy AK/I (Kartu Kuning) yang masih berlaku (2 lembar)
- Fotocopy Sertifikat Operator K3
- Fotocopy SIM A
- Berkas lamaran dimasukan Map Kuning dengan mencantumkan Nama, No Hp, Jabatan dilamar dan Posisi yang dilamar
Simak Juga : Lowongan Kerja BUMN Lainnya
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV terbaru anda ke:
Dinas Ketenagakerjaan Kota Bontang
Jl Cut Nyak Dien No 01, Bontang
Kalimantan Timur
Paling lambat 25 Maret 2021 (Pukul 11.00 WITA)
Hanya kandidat yang sesuai yang akan di proses lebih lanjut
Segala proses perkerutan tidak dipungut biaya sepeserpun !!!