PT Asuransi Jasaraharja Putera (berbisnis dengan nama JRP Insurance) adalah anak usaha dari Jasa Raharja yang bergerak di bidang asuransi umum. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga akhir tahun 2021, perusahaan ini memiliki 25 kantor cabang, 27 kantor pemasaran, dan 74 unit layanan yang tersebar di seantero Indonesia.
Perusahaan ini memulai sejarahnya pada tahun 1986 dengan nama PT Asuransi Bintang Bali. Pada tahun 1986 juga, perusahaan ini mengubah namanya menjadi PT Asuransi Tis Asih. Pada tahun 1991, Yayasan Dana Pensiun & Kesejahteraan Pegawai Jasa Raharja mulai memegang saham perusahaan ini dan nama perusahaan ini pun diubah menjadi PT Asuransi Aken Raharja. Pada tahun 1993, Yayasan Dana Pensiun Jasa Raharja dan Jasa Raharja meningkatkan kepemilikan sahamnya di perusahaan ini. Nama perusahaan ini juga diubah menjadi seperti sekarang.
Lowongan Kerja PT Asuransi Jasaraharja Putera
Tertarik bekerja di PT Asuransi Jasaraharja Putera? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:
1. Business
2. Underwriting
3. Actuaria
4. Claim
5. IT
Kualifikasi Umum :
- Warga Negara Indonesia
- Pria/Wanita
- Usia maksimal 30 Tahun (per pendaftaran)
- Berkelakuan baik (melampirkan SKCK)
- Minimal S1/D4 (Setara)
- IPK minimal 3,00 skala 4,00 (PTN & PTS)
- Berpenampilan Menarik dan memiliki komunikasi & negosiasi yang baik
- Tinggi Badan Laki Laki Minimal : 165 cm
- Tinggi Badan Wanita Minimal : 155 cm
- Berorientasi pada target dan mampu bekerja dibawah tekanan
- Sehat Jasmani, Rohani dan bebas dari Narkoba (Dibuktikan dengan surat dari dokter atau Lembaga yang kompeten dibidangnya)
Kualifikasi Pendidikan :
- Asuransi
- Keuangan/Akuntansi
- Ekonomi/Manajemen
- Bisnis
- Marketing Komunikasi/Marketing
- Matematika/Statistik
- Ilmu Komunikasi
- Komputer/Sistem Informasi/Teknologi Informatika/Manajemen Informasi
- Actuaria
- Teknik
Penempatan Calon Pegawai :
- DKI Jakarta
- Jawa
- Sumatera
- Kalimantan Timur
- Papua
- Bali
- Sulawesi Utara
- Sulawesi Selatan
- Kalimantan Barat
- NTT
- NTB
Kelengkapan Administrasi :
- Scan Ijazah + Transkrip
- Scan KTP (Kartu Tanda Penduduk)
- SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian)
- Surat Keterangan Sehat
- Pas Foto 3×4 (Berlatar belakang Merah)
- Foto Full Body terbaru (Menggunakan pakaian formal rapi) *maksimal 3 bulan terakhir
- Sertifikat/Piagam jika ada
- Toefl/lelts (maksimal 2 tahun terakhir)
Tahapan Seleksi :
- Pendaftaran & Seleksi Administrasi
- Online Psikotes
- Wawasan Kebangsaan, Tes Core Value AKHLAK
- Tes Learning Agility
- Social Media Analytic
- Interview User & HC
- MCU
- Pengumuman Final
Simak Juga : Lowongan S1 Semua Jurusan Posisi Lainnya
Cara Melamar:
Jika Anda salah satu kriteria yang ada di kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online:
DAFTAR |
Periode pendaftaran 06 April – 12 April 2025
*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru