PT Tah Sung Hung merupakan perusahaan manufaktur yang bergerak dibidang sepatu atau alas kaki merk adidas. PT Tah Sung Hung merupakan pabrik baru di Brebes, Provinsi Jawa Tengah yang baru saja direlokasi dari Tangerang, Provinsi Banten.
Era globalisasi membuat zaman berubah begitu cepat, sehingga menyebabkan munculnya sejumlah profesi baru. Meskipun banyak profesi yang ada di dunia kerja, anak muda zaman sekarang cenderung memilih pekerjaan favorit di bidang yang disukainya.
Bidang pekerjaan yang disukai tersebut bisa menjadi ladang generasi muda milenial saat ini yang rata-rata sudah tanggap teknologi. Apakah Anda penasaran apa yang menjadi pilihan anak muda di era digital ini? Jika Anda adalah fresh graduate, maka wajar saja jika masih bingung ingin bekerja di bidang apa. Anda tentu saja sibuk mencari tahu jenis pekerjaan favorit pilihan masyarakat di era teknologi ini.
Posisi pekerjaan yang banyak di minati di tahun 2020 hingga tahun 2021 diantaranya; Bidang Keuangan, Perbankan, Administrasi, Aparatur Negara (PNS), Marketing, Tenaga Pengajar, Teknik, Entertainer, Jurnalis, Bidang IT, Industri Kreatif. Zaman sekarang, perkembangan teknologi begitu pesat, sehingga membuat daya saing masyarakat semakin ketat. Dari sekian banyak profesi di atas, Anda perlu tahu sejumlah pekerjaan favorit orang-orang di era globalisasi ini.
Lowongan Kerja PT Tah Sung Hung
Berikut ini ada lowongan kerja terbaru dari PT Tah Sung Hung untuk kualifikasi lebih lengkap simak dibawah ini:
1. Development (Bill of Meterial)
Qualifications :
- S1 all major
- Excellent in computer skills (MS Office & MS Outlook)
- Have the ability to manage a team and negotiation skills
- Fluent in English, both speaking and writing
- Good Comunication Skill
- Subject Email : BoM
2. Development Chemical
Qualifications :
- S1 all major
- 1 Year on chemical-related process
- Experienced in computer skills (MS Office & Outlook)
- Fluent in English, both speaking and writing
- Have the ability to manage a team and negotiation skills
- Good communication skills
- Subject Email : Chemical
3. General Affair Purchasing Team
Qualifications :
- SMA/SMK/S1 all major
- Experienced as purchase team with a min. 3-5 years
- Have the ability to manage a team
- Have the ability negotiation skills
- Fluent in English, both speaking an writing
- Able to speak Mandarin is a plus
- Subject Email : Purchasing Team
4. Manufacturing Excellence (Lean & IE Staff)
Qualifications :
- S1 Industrial Engineering
- Excellent verbal communication skill
- Excellent in computer skill (MS. Office & Outlook)
- Fluent in english both speaking and writing
- Minimum 1 year experience in same field
- Fresh graduate are welcome
- Understand production flow, 65 & lay out
- Design skill of 2D/3D Model
- Having a project management skill is a plus
- Subject Email : ME Lean & IE Staff
5. Rubber Dept (Planning & Material WH)
Qualifications :
- S1 all major
- Excellent in computer skills (MS Office & MS Outlook)
- Have the ability to manage a team and negotiation skills
- Fluent in English, both speaking and writing
- Good Comunication Skill
- Subject Email : RB Team: Planning & Material
6. Quality Dept (QMS Auditor, Final Inspection, LAB Leader)
Qualifications :
- S1 all major
- Minimum 1 Year of Experience as a quality team in manufacturing
- Experienced in computer skills (MS Office & Outlook)
- Fluent in English both speaking and writing
- Attention to detail & Organizational skills
- Analytical and problem solving skills
- Subject Email : QMS Auditor/Final Inspection/LAB Leader
Penempatan di:
- PT TAH SUNG HUNG
Jl. Pemuda No. 35A Jagapura, Kersana Brebes, Jawa Tengah – 52264
Simak Juga : Lowongan SMA/SMK Sederajat Semua Jurusan Posisi Lainnya
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV terbaru dan lamaran kerja anda melalui email ke:
tsh.recruitment@tsh.ssbshoes.com
*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru