Lowongan Kerja

Lowongan Kerja Bank Mega Syariah – Frontliners (Customer Service/Teller)

Lowongan Kerja Bank Mega Syariah. PT Bank Mega Syariah berawal dari PT Bank Umum Tugu (Bank Tugu). Bank umum yang didirikan pada 14 Juli 1990 melalui Keputusan Menteri Keuangan RI No.1046/KMK/013/1990 tersebut, diakuisisi CT Corpora (d/h Para Group) melalui Mega Corpora (d/h PT Para Global Investindo) dan PT Para Rekan Investama pada 2001. Sejak awal, para pemegang saham memang ingin mengonversi bank umum konvensional itu menjadi bank umum syariah.

Persaingan dalam dunia kerja memang sangat ketat, kamu bayangkan dari banyak lulusan universitas atau sekolah dalam negeri yang berlomba-lomba mendapatkan pekerjaan, dan ini bukan hal yang baru, ini terjadi pada setiap tahun. Maka dari itu penting sekali untuk menjadi salah satu calon kandidat yang dicari oleh perusahaan, ini bukan berati anda harus dari lulusan universitas/sekolah negeri atau IPK tinggi. Setiap perusahaan selalu membutuhkan calon karyawan berkualitas yang mampu bekerja maksimal sesuai job desknya, yang bisa di ajak bekerja sama dalam membangun visi dan misi perusahaan untuk kedepannya. Jadi persiapakan dalam membuat CV atau Cover letter yang benar-benar menggambarkan siapa diri anda, tunjukan bahwa anda orang yang siap bekerja dan bisa dipercaya untuk menjalankan tugas pekerjaan yang diberikan perusahaan.

Proses atau tahapan rekrutmen dan seleksi calon karyawan pada umumnya dilakukan secara bertahap yang nantinya HRD ingin mendapatkan calon karyawan yang terbaik. Mungkin Anda masih belum tau apa saja tahapannya, pada umumnya yaitu: pertama tahapan Screening CV atau seleksi Administrasi Berkas, lalu kedua Wawancara HRD, interview HRD, Wawancara dengan User, dan Tes Psikotes.

Lowongan Kerja Bank Mega Syariah Desember 2020

Tertarik bekerja di Bank Mega Syariah? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:


Tunas BMS

  • Frontliners (Customer Service/Teller)

Tujuan Jabatan :

  • Tunas BMS adalah program belajar terpadu yang bertujuan untuk memeberikan pengalaman belajar bekerja kepada mereka yang baru lulus sekolah, sehingga dapat menambah pengetahuan, keterampilan dan pengalaman.

Kualifikasi :

  • Wanita
  • Usia maksimal 24 tahun
  • Pendidian SMA atau D3
  • Belum menikah
  • Berpenampilan menarik
  • Tinggi dan berat badan proposional
  • Komunikatif dan dpat bekerja sama dengan team
  • Penempatan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi

Simak Juga : Lowongan SMA/SMK Sederajat Semua Jurusan Posisi Lainnya



Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirimkan CV terbaru anda melalui email ke:

career@megasyariah.co.id
Subjek Email: TunasBMS_Nama_Penempatan
(Contoh : TunasBMS_Bella_Bogor)

Paling lambat 18 Desember 2020
Segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun

DISCLAIMERS! melamar kerja di cakapinterview.com tidak dipungut biaya apapun

Join channel Telegram cakapinterview.com agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya

Latest news

error: Content is protected !!