Olympic Furniture Group

Lowongan Kerja Olympic Furniture Group

Olympic Furniture Group adalah salah satu produsen furniture terbesar di Indonesia dengan kantor pusat yang bertempat di Kota Bogor. Setelah beroperasi selama lebih dari 26 tahun, Olympic Furniture telah menjadi perusahaan terkemuka yang memenuhi kebutuhan furniture baik dalam maupun luar negeri.

Olympic Furniture memiliki lebih dari 49 cabang dan 30 kiani (titik distribusi) yang tersebar di seluruh Indonesia dan telah memasok produk furniture berkualitas ke lebih dari 3600 toko tradisional, 250 modern retailer outlet, berbagai proyek milik instansi pemerintah dan swasta, direct selling serta menyediakan layanan penjualan online. Selain itu, Olympic Furniture telah mengekspor produk furniture ke lebih dari 100 negara di berbagai belahan dunia.

Lowongan Kerja Olympic Furniture Group

Tertarik dengan Lowongan Kerja Olympic Furniture Group? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:


1. IT Staff

Kualifikasi:

  • Pria, Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal D3/S1 Jurusan Teknik Informatika
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun di Software House
  • Diutamakan bagi yang menguasai C# (C Sharp) atau .NET(DotNET)
  • Menguasai pemrograman database
  • Menguasai Laravel dan Vue JS
  • Memiliki pengalaman membuat aplikasi accounting
  • Penempatan Surabaya

2. Legal Staff

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Hukum, S2 Kenotariatan lebih disukai
  • Pengalaman kerja minimal 3 tahun, lebih disukai dari Kantor Notaris/Kantor Pengacara
  • Menguasai Hukum Perseroan terbatas, Hukum perikanan dan Jaminan, Hukum Agraria, Hukum
  • Hak atas Kekayaan Intelektual, Hukum E-Commerce
  • Menguasai penggunaan Sistem perizinan Berusaha Terintegrasi-OSS Versi 1.1 dan OSS Berbasis Risiko
  • Menguasai pembuatan notulen RUPS Luas Biasa dan Tahunan Perseroan Terbatas
  • Memiliki kemampuan litigasi dan advokasi yang baik
  • Memiliki kemampuan drafting dokumen hukum
  • Mampu membaca akta notaris dan akta perusahaan
  • Kritis, komunikatif, dan berintegritas
  • Terorganisir dan fokus pada penyelesaian masalah
  • Dapat bekerjasama dalam tim dan cepat beradaptasi
  • Penempatan Surabaya

3. Social Media Specialist

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Digital Marketing, Ilmu Komunikasi dan jurusan yang relevan
  • Pengalaman minimal 1 tahun sebagai Social Media Specialist atau digital Marketing di Digital Agency, Online Market atau Mattress
  • Menguasai teknis Digital Marketing seperti Social Media, Marketplace dan website
  • Mampu menganalisa Insight dan tren di media sosial (Instagram, Tiktok dn Facebook)
  • Mampu berkolaborasi dengan KOL, Brand dan komunitas
  • Memahami design yang baik dengan menggunakan Adobe softwares
  • Memiliki tanggungjawab, komunikasi dan time management yang baik
  • Mampu bekerja secara individu atau tim, kritis dan inovatif
  • Penempatan Surabaya

4. Graphic Designer

Kualifikasi:

  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Pengalaman kerja minimal 1 tahun di graphic designer agency, art director
  • Menguasai Softare Grafis (Figma is a plus)
  • Menguasai SOftware Video
  • Memahami dan menguasai analisa di media sosial
  • Penempatan Surabaya

5. Chief Of Accounting

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi
  • Pengalaman minimal 2 tahun di bidang accounting
  • Memahami sistem kerja akuntansi dan perpajakan
  • Memiliki pengalaman kerja di KAP menjadi nilai tambah
  • Lebih disukai memiliki sertifikasi Brevet A & B
  • Menguasai Ms Office
  • Detail, teliti dan terorganisir
  • Bersedia bekerja di bawah tekanan
  • Penempatan Gresik, Jawa Timur

6. General Ledger Staff

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Akuntansi, minimal IPK 3.00, Fresh Graduate dipersilahkan melamar
  • Memahami sistem kerja akuntansi dan perpajakan
  • Memiliki pengalaman kerja di KAP menjadi nilai tambah
  • Lebih disukai memiliki sertifikasi Brevet A & B
  • Menguasai Ms Office
  • Jujur, loyal dan pekerja keras
  • Memiliki SIM A/C
  • Penempatan Gresik, Jawa Timur

7. Sales Supervisor

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal S1 Semua Jurusan
  • Pengalaman kerja minimal 3 tahun sebagai Salesman atau Sales Executive (lebih disukai dari bidang furniture atau FMCG)
  • Komunikatif dan memiliki kemampuan negoisasi yang baik
  • Berorientasi pada target dan dapat bekerja dibawah tekanan
  • Dapat bekerjasama dengan tim
  • Memiliki jiwa kepemimpinan
  • Berpengalaman dalam mensupervisi tim sales
  • Memiliki SIM C/SIM A
  • Penempatan Kediri, Jawa Timur

Simak Juga : Lowongan S1 Semua Jurusan Posisi Lainnya


Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV terbaru anda melalui email ke:

recruitment@hrd.olympicfurniture.co.id
Subject Email : Nama_Posisi_Penempatan

*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun

Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru

error: Content is protected !!