PT Sentosa Laju Sejahtera (SLS) didirikan pada tahun 2015, dengan spesialisasi pertambangan batubara dan mineral. SLS juga memiliki dan mengoperasikan beberapa tambang batubara dan nikel yang tersebar terutama di Kalimantan Timur dan Sulawesi Tenggara.
PT Sentosa Laju Sejahtera (SLS) terbentuk karena pesatnya pertumbuhan kebutuhan batubara dan mineral di Indonesia yang turut mendukung kesejahteraan nasional. Untuk itu, selalu menjadi motivasi dan kekuatan PT Sentosa Laju Sejahtera (SLS untuk menangkap peluang di sumber daya alam Indonesia.
Lowongan Kerja PT Sentosa Laju Sejahtera (SLS Group)
Tertarik bekerja di PT Sentosa Laju Sejahtera (SLS Group)? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:
FRESH GRADUATE DEVELOPMENT PROGRAM
- Chemical Engineer
- Electrical Engineer
- Material Engineer
- Industrial Engineer
Kualifikasi :
- Pendidikan S1 dari jurusan Teknik Kimia, Teknik Elektro, Teknik Material dan Teknik Industri
- Usia maksimal 25 tahun pada Maret 2025
- Wajib memahami bahasa Mandarin
- Bersedia di tempatkan di seluruh wilayah PT Sentosa Laju Sejahtera
Simak Juga : Lowongan S1 Semua Jurusan Posisi Lainnya
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan mendaftar secara online:
DAFTAR |
*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun
Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru