PT Wahana Duta Jaya Rucika

Lowongan Kerja PT Wahana Duta Jaya Rucika

PT Wahana Duta Jaya Rucika (WDJR), didirikan pada tahun 1973 dan merupakan salah satu produsen pipa PVC terbesar di Indonesia dengan fasilitas produksi yang tersebar di seluruh dunia. Dengan pengalaman lebih dari 40 tahun di industri perpipaan, beliau secara konsisten memproduksi berbagai jenis produk unggulan berbahan dasar PVC, PVC-O, PP-R, PE dan Astolan.

Persaingan dalam dunia kerja memang sangat ketat, kamu bayangkan dari banyak lulusan universitas atau sekolah dalam negeri yang berlomba-lomba mendapatkan pekerjaan, dan ini bukan hal yang baru, ini terjadi pada setiap tahun. Maka dari itu penting sekali untuk menjadi salah satu calon kandidat yang dicari oleh perusahaan, ini bukan berati anda harus dari lulusan universitas/sekolah negeri atau IPK tinggi.

Setiap perusahaan selalu membutuhkan calon karyawan berkualitas yang mampu bekerja maksimal sesuai job desknya, yang bisa di ajak bekerja sama dalam membangun visi dan misi perusahaan untuk kedepannya. Jadi persiapakan dalam membuat CV atau Cover letter yang benar-benar menggambarkan siapa diri anda, tunjukan bahwa anda orang yang siap bekerja dan bisa dipercaya untuk menjalankan tugas pekerjaan yang diberikan perusahaan.

Proses atau tahapan rekrutmen dan seleksi calon karyawan pada umumnya dilakukan secara bertahap yang nantinya HRD ingin mendapatkan calon karyawan yang terbaik. Mungkin Anda masih belum tau apa saja tahapannya, pada umumnya yaitu: pertama tahapan Screening CV atau seleksi Administrasi Berkas, lalu kedua Wawancara HRD, interview HRD, Wawancara dengan User, dan Tes Psikotes.

Lowongan Kerja PT Wahana Duta Jaya Rucika

Tertarik bekerja di PT Wahana Duta Jaya Rucika ? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasinya, simak dibawah ini:


1. Production Team Leader (Supervisor Level)

Tanggung jawab utama :

  • Mengelola proses produksi (termasuk sumber daya manusia dan mesin) untuk mencapai target produksi secara efektif dan efisien.

Kualifikasi umum:

  • Pengalaman di posisi sama / relevan min. 3 tahun;
  • Pengalaman di bidang produksi Injection Moulding akan menjadi nilai tambah;
  • Aktif dalam aktifitas improvement;
  • Familiar terhadap konsep dan praktik TPM khususnya yang terkait dengan Autonomous Maintenance;
  • Memiliki kemampuan Data Analytics yang baik;
  • Bersedia bekerja secara shift (3 Days In; 1 Day Off);
  • Bersedia ditempatkan di area Karawang/Cikarang/Mojokerto.

2. Production Officer

Tanggung jawab utama :

  • Menjalankan proses produksi (termasuk operasional mesin) untuk mencapai target produksi secara efektif dan efisien.

Kualifikasi umum:

  • Minumum D3 Teknik, Pengalaman di posisi sama / relevan min. 2 tahun;
  • Memiliki pengetahuan yang baik terkait elemen dasar mesin menjadi nilai tambah;
  • Aktif dalam aktifitas improvement;
  • Bersedia bekerja secara shift (3 Days In; 1 Day Off);
  • Bersedia ditempatkan di area Cikarang/Mojokerto.

3. Quality Control Officer

Tanggung jawab utama :

  • Melakukan kontrol pada proses produksi dan produk jadi untuk memastikan produksi berjalan sesuai standar kualitas yang ditetapkan.

Kualifikasi umum:

  • Minumum D3 Teknik, Pengalaman di posisi sama / relevan min. 2 tahun;
  • Mampu menggunakan alat ukur yang terkait dengan QC;
  • Aktif dalam aktifitas improvement;
  • Bersedia bekerja secara shift (3 Days In; 1 Day Off);
  • Bersedia ditempatkan di area Cikarang/Karawang.

4. Maintenance Team Leader (Supervisor Level)

Tanggung jawab utama :

  • Mengelola proses perawatan dan perbaikan mesin produksi (termasuk sumber daya manusia) untuk memastikan kondisi mesin senantiasa optimal dalam mendukung pencapaian target produksi.

Kualifikasi umum:

  • Pengalaman di posisi sama / relevan min. 3 tahun;
  • Familiar terhadap konsep dan praktik TPM khususnya yang terkait dengan Planned Maintenance;
  • Berpengalaman dalam improvement di area/proses kerja.
  • Memiliki pengetahuan dan pengalaman yang baik terkait mesin (termasuk perawatan dan troubleshooting);
  • Memiliki kemampuan Data Analysis & Analytics yang baik;
  • Memiliki pengalaman dalam Maintenance Planning menjadi nilai tambah;
  • Bersedia bekerja secara shift (3 Days In; 1 Day Off);
  • Bersedia ditempatkan di area Gresik/Karawang.

5. CI & SHE Analyst (Supervisor Level)

Tanggung jawab utama :

  • Mengelola sistem K3L dan aktifitas Continous Improvement (Small Group Activity, Kaizen, One Day Solution Program) agar aktifitas operasional dapat berjalan lancar, aman dan produktif.

Kualifikasi umum:

  • Minimum Sarjana K3; Pengalaman di posisi sama / relevan min. 3 tahun;
  • Certified Ahli K3 Umum;
  • Pengalaman dari industri Manufaktur akan diutamakan;
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi interpersonal yang baik;
  • Bersedia ditempatkan di area Karawang.

6. CI & SHE Officer

Tanggung jawab utama :

  • Menjalankan aktifitas operasional yang terkait dengan sistem K3L dan Continous Improvement (Small Group Activity, Kaizen, One Day Solution Program) agar aktifitas operasional di area manufaktur dapat berjalan lancar, aman dan produktif.

Kualifikasi umum:

  • Minimum D3 Teknik K3, Pengalaman di posisi sama / relevan min. 2 tahun;
  • Certified Ahli K3 Umum;
  • Pengalaman dari industri Manufaktur akan diutamakan;
  • Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi interpersonal yang baik;
  • Bersedia ditempatkan di area Karawang.

7. Recruitment Associate (Supervisor Level)

Tanggung jawab utama :

  • Mengelola aktifitas pemenuhan Man Power Request (MPR) mulai dari verifikasi MPR, Sourcing & Selection hingga On Boarding.

Kualifikasi umum:

  • Lulusan S1 Psikologi;
  • Pengalaman di posisi sama / relevan min. 2 tahun (diutamakan dari industri Manufaktur);
  • Memiliki kemampuan Interview Skill yang baik (min. STAR Interview);
  • Bersedia ditempatkan di area Jawa Barat.

Simak Juga : Lowongan D3 Semua Jurusan Posisi Lainnya


Cara Melamar:

Bagi teman-teman yang sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas, silahkan mendaftar secara online:

DAFTAR

Hanya kandidat yang sesuai yang akan di proses lebih lanjut
Segala proses perkerutan tidak dipungut biaya sepeserpun !!!

Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru

error: Content is protected !!