Lowongan Kerja PT Dharma Lautan Utama. Informasi lowongan kerja bulan Oktober 2020 ada banyak kategori lowongan yang bisa anda lamar mulai dari lowongan kerja SMA SMK terbaru, hingga lowongan kerja S1. Informasi lowongan yang valid, bersumber dari HRD, situs resmi atau sosial media perusahaan yang berkaitan, dan tidak ada pungut biaya biaya apapun.
Lowongan Kerja PT Dharma Lautan Utama Oktober 2020
PT Dharma Lautan Utama adalah sebuah perusahaan yang melayani transportasi laut dan penyeberangan feri di seluruh Indonesia. Segmen pasar kami terutama dari golongan menengah kebawah, selain itu juga membawa penumpang, kargo dan kendaraan. Hal itu menyebabkan muatan di segala lini harus sesuai dengan kemampuan pengguna. Kebijakan harga kami menunjukkan kepedulian dan komitmen untuk membantu masyarakat meningkatkan taraf kesejahteraan dan memajukan pembangunan ekonomi regional selaras dengan implementasi Otonomi Regional tahun 1999.
Pada awalnya, PT. Dharma Lautan Utama (PT. DLU) hanya mengoperasikan tiga (3) buah kapal feri yang disewa oleh PJKA. Pada tahun tersebut, PT. DLU berhasil membangun sebuah kapal baru. Kapal pertama tersebut diberi nama KMP. Joko Tole yang beroperasi pada lintasan Ujung – Kamal.
1. Teknisi Mesin /Mechanic
Kualifikasi:
- Pria usia maksimal 38 tahun
- Pendidikan minimal SMK permesinan / Sederajat
- Diutamakan memiliki pengalaman minimal 2 tahun di posisi yang sama dan pernah bekerja di perusahaan pelayaran atau pun galangan
- Paham dan bisa menggunakan alat ukur
- Paham dan bisa troubleshooting permesinan kapal serta paham tentang spareparts kapal
- Paham tentang prosedur serta pernah melakukan overhaul baik general overhaul ataupun top overhaul
- Bersedia untuk dinas luar kota
- Bersedia mengikuti proses tes di Kantor Pusat Surabaya
2. Teknisi listrik / Electrician
Kualifikasi:
- Pria usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal SMK Listrik, D3-S1 Teknik Elektro, Able Engine, Rating engine, ETO, ETR
- Paham tentang troubleshooting eletrical dan paham tentang PLC
- Pengalaman minimal 2 tahun dan pernah bekerja sebagai electrician di kapal
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Nusantara
- Bersedia mengikuti proses tes di Kantor Pusat Surabaya
Cara Melamar:
Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirimkan CV terbaru anda melalui email ke:
Subjek Email: POSISI YANG DILAMAR
Segala proses rekrutmen tidak dipungut biaya apapun