Lowongan Kerja Direktorat Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Daerah Kementerian PPN/Bappenas

Info Lowongan Kerja Direktorat Regional III Kementerian PPN/Bappenas

Lowongan Kerja Direktorat Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Daerah Kementerian PPN/Bappenas – Direktorat Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Daerah mempunyai tugas melaksanakan koordinasi dan perumusan kebijakan di bidang pemantauan, evaluasi, dan pengendalian pembangunan daerah dalam kerangka rencana pembangunan nasional.

Persaingan dalam dunia kerja memang sangat ketat, kamu bayangkan dari banyak lulusan universitas atau sekolah dalam negeri yang berlomba-lomba mendapatkan pekerjaan, dan ini bukan hal yang baru, ini terjadi pada setiap tahun. Maka dari itu penting sekali untuk menjadi salah satu calon kandidat yang dicari oleh perusahaan, ini bukan berati anda harus dari lulusan universitas/sekolah negeri atau IPK tinggi.

Setiap perusahaan selalu membutuhkan calon karyawan berkualitas yang mampu bekerja maksimal sesuai job desknya, yang bisa di ajak bekerja sama dalam membangun visi dan misi perusahaan untuk kedepannya. Jadi persiapakan dalam membuat CV atau Cover letter yang benar-benar menggambarkan siapa diri anda, tunjukan bahwa anda orang yang siap bekerja dan bisa dipercaya untuk menjalankan tugas pekerjaan yang diberikan perusahaan.

Proses atau tahapan rekrutmen dan seleksi calon karyawan pada umumnya dilakukan secara bertahap yang nantinya HRD ingin mendapatkan calon karyawan yang terbaik. Mungkin Anda masih belum tau apa saja tahapannya, pada umumnya yaitu: pertama tahapan Screening CV atau seleksi Administrasi Berkas, lalu kedua Wawancara HRD, interview HRD, Wawancara dengan User, dan Tes Psikotes.

Lowongan Kerja Direktorat Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Daerah Kementerian PPN/Bappenas

Tertarik bekerja di Direktorat Pemantauan, Evaluasi, dan Pengendalian Pembangunan Daerah Kementerian PPN/Bappenas? Siapkan berkas lamaran dan CV anda beserta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut kualifikasi Lowongan PT MNC Pictures.


TENAGA PENDUKUNG ANALIS STATISTIK

Deskripsi Pekerjaan :

  • Membantu menyusun dan menganalisis data statistik baik data pembangunan maupun data anggaran
  • Mendukung pelaksanaan kegiatan (rapat, kunjungan lapangan, FGD dan lain-lain)
  • Terlibat dalam substansi laporan koordinasi pembangunan nasional maupun pemantauan dan evaluasi pembangunan daerah
  • Menyusun laporan pelaksanaan tahapan kegiatan dan laporan substansi kegiatan terkait koordinasi pembangunan nasional maupun pemantauan dan evaluasi pembangunan daerah

Kualifikasi Umum :

  • Pria/Wanita, pendidikan minimal S-1 Jurusan Statistik
  • Memiliki pengalaman pengolahan data statistik minimal 1 tahun
  • Menguasai Ms Word, Ms Power Point, Ms Excel dan software statistic (Power BI, Python, Stata)
  • Berasal dari perguruan tinggi yang berakreditasi A serta IPK minimal 3,25 (skala 4)

Kualifikasi Tambahan :

  • Diutamakan memahami data makro dan statistik
  • Mampu bekerja secara cepat dan efektif, baik secara tim maupun mandiri
  • Memahami substansi perencanaan pembangunan nasional dan daerah (RKP dan RKPD)
  • Memahami tugas Kementerian PPN/Bappenas
  • Memahami Peraturan Pemerintah No. 17 Tahun 2017 tentang Sinkronisasi Proses Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan Nasional
  • Memahami tentang big data (konsep, metodologi, pengolahan software big data dan pengetahuan tentang Intelligence Media Management/IMM)
  • Mampu bekerja secara multitasking
  • Bersedia Work From Office di Jakarta
  • Lancar berbahasa Inggris yang ditunjukkan dengan sertifikat

Berkas yang disiapkan pelamar :

  • Curriculum Vitae
  • Scan Ijazah, Scan Transkrip Nilai
  • Essay 1 Lembar tentang Evaluasi Kinerja Pembangunan Daerah (Ms Word).
  • Sertifikat Bahasa Inggris/Sertifikat
  • Kompetensi lainnya

Simak Juga : Lowongan S1 Semua Jurusan Posisi Lainnya


Cara Melamar:

Jika anda tertarik dan sesuai dengan kualifikasi lowongan ini, silahkan kirim CV terbaru dan berkas lamaran kerja yang dibutuhkan melalui email ke:

dit.peppd@bappenas.go.id

Pendaftaran paling lambat 28 Desember 2022
*hanya yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses
Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun

Simak dan join di channel Telegram “Cakapinterview.com” agar tidak ketinggalan berita loker terbaru lainnya. Join> https://t.me/lowongakerjaterbaru

Tinggalkan Balasan

error: Content is protected !!