Rekrutmen Staf Pendukung Pengawasan Internal Inspektorat LKPP

Lowongan Kerja Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP)

Rekrutmen Staf Pendukung Pengawasan Internal Inspektorat LKPP – Cikal bakal Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah bermula dari sebuah unit kerja bernama Pusat Pengembangan Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Publik (PPKPBJ)sebagai unit kerja eselon II.

Era globalisasi membuat zaman berubah begitu cepat, sehingga menyebabkan munculnya sejumlah profesi baru. Meskipun banyak profesi yang ada di dunia kerja, anak muda zaman sekarang cenderung memilih pekerjaan favorit di bidang yang disukainya.

Bidang pekerjaan yang disukai tersebut bisa menjadi ladang generasi muda milenial saat ini yang rata-rata sudah tanggap teknologi. Apakah Anda penasaran apa yang menjadi pilihan anak muda di era digital ini? Jika Anda adalah fresh graduate, maka wajar saja jika masih bingung ingin bekerja di bidang apa. Anda tentu saja sibuk mencari tahu jenis pekerjaan favorit pilihan masyarakat di era teknologi ini.

Posisi pekerjaan yang banyak di minati di tahun 2020 hingga tahun 2021 diantaranya; Bidang Keuangan, Perbankan, Administrasi, Aparatur Negara (PNS), Marketing, Tenaga Pengajar, Teknik, Entertainer, Jurnalis, Bidang IT, Industri Kreatif. Zaman sekarang, perkembangan teknologi begitu pesat, sehingga membuat daya saing masyarakat semakin ketat. Dari sekian banyak profesi di atas, Anda perlu tahu sejumlah pekerjaan favorit orang-orang di era globalisasi ini.

Rekrutmen Jasa Lainnya Staf Pendukung Pengawasan Internal Inspektorat LKPP

Berikut ini ada LKPP yang sedang membuka lowongan kerja terbaru untuk posisi dan kualifikasi simak dibawah ini:


Staf Pendukung Pengawasan Internal (1 orang) 

Uraian Tugas: 

  • Mempelajari Organisasi LKPP berserta tugas dan fungsi masing-masing Unit Organisasi termasuk tugas dan fungsi Inspektorat
  • Mempelajari Program Kerja Pengawasan Tahunan (PKPT) Inspektorat
  • Membantu Pelaksanaan Pengawasan Kinerja di Unit Organisasi LKPP
  • Membantu Pelaksanaan Pengawasan Keuangan di Unit Organisasi LKPP
  • Melaksanakan kegiatan pengawasan lainnya; Melaksanakan kegiatan pengawasan dengan tujuan tertentu atas penugasan Kepala
  • Membantu pemeliharaan aplikasi di Inspektorat
  • Menjalin Koordinasi dengan Unit Organisasi di Lembaga/Instansi lainnya dan Instansi Pengawasan eksternal
  • Menyusun laporan seluruh kegiatan; dan Melaksanakan penugasan lainnya yang diperlukan oleh Unit Organisasi dengan sepengetahuan pimpinan

Kualifikasi : 

  • Pria/Wanita
  • Usia maksimal 35 Tahun
  • Pendidikan minimal S1 Jurusan, Teknik Informasi, Teknik Informatika, Manajemen Informatika atau Jurusan Sejenis
  • IPK minimal 3,00
  • Diutamakan berdomisili di Jabodetabek
  • Menguasai Ms. Office dan Internet
  • Memiliki pengalaman bekerja pada Kantor Akuntan Publik
  • Memiliki pengalaman bekerja pada Bagian Internal Audit
  • Memiliki pengalaman dalam pembangunan aplikasi
  • Memiliki pengalaman audit IT Memiliki pengalaman menyusun kebijakan audit
  • Memiliki integritas dan motivasi kerja yang tinggi
  • Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri
  • Mampu berkomunikasi dengan baik, dan 
  • Mampu bekerja secara mandiri maupun dalam tim

Simak juga: Lowongan S1 Semua Jurusan Posisi Lainnya

Cara Melamar:

  1. Mengisi biodata pelamar Staf Pendukung Pengawasan Internal Inspektorat melalui http://bit.ly/Form_Rekrutment_Inspektorat_LKPP paling lambat 30 April 2021 pukul 15.00 WIB.
  2. Mengupload dokumen yang diperlukan bagi pelamar yang lolos tahap selanjutnya:
  • a. Surat Lamaran ditujukan kepada Pejabat Pengadaan Inspektorat
  • b. Curriculum Vitae
  • c. Fotocopy Kartu Tanda Penduduk
  • d. Foto (3×4 berwarna)
  • e. Salinan Ijasah yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
  • f. Salinan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang;dan
  • g. Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan.

3. Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan dihubungi untuk proses lebih lanjut.

4. Pelamar yang lolos seleksi akan mulai bekerja pada bulan Juni 2021

Silahkan mendafatr secara online: DAFTAR

Proses rekrutmen & seleksi pelamar tidak dipungut biaya apapun

Tinggalkan Balasan

error: Content is protected !!